Seorang perempuan terpaksa melahirkan di dalam mobil. Kejadiannya tengah malam bertepatan dengan Hari Ibu. Lokasinya di depan komplek Kuburan Muslim.