Selasa, 5 November 2024

Advertorial DPRD Samarinda 2023

DPRD Samarinda Dorong Sekolah Buat Kreatif Pencegahan Bullying

Selasa, 17 Oktober 2023 9:15

HEADSHOT - Deni Hakim Anwar, anggota DPRD Samarinda/ pojoknegeri.com

POPNEWS.ID -  Perundungan atau kasus bullying kerap terjadi di sekolah.

Hal ini mendapat sorotan dari Sekretaris Komisi IV DPRD Samarinda Deni Hakim Anwar.

Deni meminta lembaga pendidikan atau sekolah bisa memasifkan langkah pencegahan bullying.

“Harus ada slogan-slogan yang bisa membuat anak-anak sadar bahayanya bullying, bisa melalui sosmed, maupun sosialisasi langsung,” ucap Deni.

Lanjut ia menjelaskan, bullying disebutnya seperti fenomena gunung es, hanya ada beberapa kasus yang berhasil muncul ke permukaan.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment