Senin, 23 Desember 2024

Ussy Sulistiawaty Bocorkan Tips Awet Muda, Merasa Paling Cantik Saat di Pasar

Senin, 22 Agustus 2022 15:14

Ussy Sulistiawaty dan Andika Pratama

POPNEWS.ID - Ussy Sulistiawaty kerap tampil cantik di berbagai acara.

Diketahui, usia istri Andika Pratama ini sudah menginjak 41 tahun.

Meski demikian, Ussy kerap terlihat awet muda.

Dilansir dari YouTube Titi dan Tian, Ussy Sulistiawaty membeberkan hal yang membuat dirinya tampak awet muda.

Kepada Titi Kamal, Ussy memaparkan sejumlah faktor yang buat dirinya tampak lebih muda dari usia aslinya.

Petama, karena istri Andhika Pratama ini memiliki anak yang selisih umurnya cukup jauh.

"Mungkin terkesan awet muda karena anak-anakku kan umurnya jomplang, ada yang ABG banget, ada yang kecil banget," beber Ussy, Minggu (21/8/2022).

"Jadi kebanyakan orang ngeliatnya, ih anakku udah gede-gede, kaya temen."

"Karena itu doang mungkin, terus karena aku masih gendong bayi, gendong Saka, jadi kaya pengantin baru padahal udah lama, mungkin awet mudanya karena itu keliatannya," sambungnya.

Ussy mengaku tidak ada jurus untuk awet muda yang ia lakukan.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment