Minggu, 24 November 2024

Indonesia Dilanda Gelombang Ke-3 Covid-19, Sholat Jumat Ditiadakan Lagi? Penjelasan MUI

Jumat, 4 Februari 2022 15:28

Ilustrasi Sholat Jumat (Pixabay)

Pemkot Samarinda ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2022

Sementara, pelaksanaan sholat Jumat bisa diganti dengan Sholat Dzuhur.

“Artinya, bila suatu tempat kita tinggal itu positif Covid itu banyak yang mengenai jamaah atau tetangga kita yang dinyatakan positif, tentunya ibadah sholat berjamaah bisa dilakukan di tempat masing-masing.

Dan pelaksanaan sholat Jumat bisa diganti dengan sholat Dzuhur, itu jika kondisi tak terkendali,” katanya, dikutip dari laman MUI.

Kiai Miftahul menjelaskan, di saat fatwa ini ditetapkan, bangsa Indonesia bahkan seluruh dunia belum siap menghadapi Covid-19.

Secara pengetahuan masih ada simpang siur bagaimana Covid-19 dan bagaimana hidup bersama Covid-19.

Menurutnya, kondisi sekarang ini sudah berbeda lantaran sudah banyak masyarakat yang sudah divaksinasi Covid-19.

Bahkan, pengetahuan masyarakat terhadap Covid-19 sudah banyak.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment