Rabu, 4 Desember 2024

Kabar Selebriti

Wow, Komika Marshel Widianto Pamerkan Kelahiran Putranya, Baru Publish Pernikahan dengan Eks Jkt48

Minggu, 19 Maret 2023 22:4

DUDUK - Marshel Widianto/ Foto: merdeka.com

"Pasangan, iya benar sama salah satu personel. Iya sama JKT. Itu yang seriusnya. 

Jadi, ya sudah bisa dibilang official ketika sudah posting kemarin," kata Marshel Widianto ditemui di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat.

Official yang dimaksud berpacaran atau menikah? Marshel tak menjawab dengan jelas.

"Adalah pokoknya," ucapnya sambil tersenyum.

Marshel Widianto dan Cesen eks JKT48 sudah melakukan pemberkatan, terlihat dalam beberapa foto yang diunggah di Instagram. 

Foto-foto itu berbarengan dengan kabar mereka melahirkan anak pertama. (*)

 

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment