Senin, 25 November 2024

Kabar Olahraga

Presiden FIFA Dapat Gelar dari Kehormatan, Gianni Infantino Berjasa Bangun Sepakbola Indonesia

Jumat, 4 Agustus 2023 14:46

BERJABAT TANGAN - Presiden Jokowi saat berjabat tangan bersama Presiden FIFA/ Foto: IST

"Pak Moeldoko pernah dapat dari malaysia dan seterusnya. 

Itu sudah biasa antar negara," ujar dia. 

Mahfud juga menyampaikan alasan mantan Menteri Pariwisata dan Perekonomian Kreatif (Menparekraf) Wishnutama Kusubandio mendapatkan penghargaan Bintang Budaya

Menurut Mahfud, negara melihat sosok mantan bos televisi swasta tersebut sebagai pegiat seni dan budaya.

Mahfud mengungkapkan, secara umum gelar kehormatan diberikan untuk para tokoh yang sudah memenuhi syarat pengabdian, jasa, dan melakukan berbagai inovasi untuk masyarakat. 

Untuk tahun ini, tim DGTK antara lain beranggotakan Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko, mantan anggota Dewan Pertimbangan Presiden Meutia Hatta, dan sejarawan Anhar Gonggong. 

Mahfud menyebutkan, secara keseluruhan Presiden Jokowi memberikan gelar kehormatan untuk 18 tokoh dari berbagai bidang. 

Selain Gianni Infantino dan Wishnutama, ada 16 orang lain yang akan menerima gelar kehormatan RI, sebagai berikut:

Penghargaan Bintang Mahaputra Utama 

1. Wakil Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) RI Prof. Dr. Saldi Isra 

2. Anggota Komisi Yudisial (KY) Sukma Violetta 

3. Anggota KY RI periode 2021-2023 Joko Sasmito

Penghargaan Bintang Mahaputra Pratama 

1. Mantan Ketua Badan Nasional Pencegahan Terorisme (BNPT) Komjen (Pol) Boy Rafli Amar.

Penghargaan Bintang Jasa Utama  

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment