Minggu, 24 November 2024

Berita Nasional Hari Ini

Penuhi Panggilan Polisi, Edy Mulyadi Tetap Tegaskan Tolak Pemindahan IKN

Senin, 31 Januari 2022 16:24

Edy Mulyadi saat penuhi panggilan polisi, Senin (31/1/2022). (Foto: capture Youtube)

Pemkot Samarinda ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2022

Edy Mulyadi datang penuhi panggilan kedua Bareskrim Mabes Polri terkait dugaan kasus ujaran kebencian.

Pada panggilan pertama, Jumat (28/1/2022) lalu, Edy Mulyadi tak datang penuhi panggilan polisi.

Sebelum jalani pemeriksaan, Edy Mulyadi kembali nyatakan minta maaf.

Edy nyatakan minta maaf sedalam-dalamnya sebesar-besarnya didampingi Kuasa Hukum Edy Mulyadi.

"Saya kembali minta maaf. Saya ngga mau bilang itu ungkapan atau bukan, saya kembali minta maaf sedalam-dalamnya, sebesar-besarnya," kata Edy Mulyadi, sesaat sebelum menjalani pemeriksaan dikutip dari wawancara TV One Senin (31/1/2022).

Edy Mulyadi menjadi terlapor kasus dugaan ujaran kebencian.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment