Senin, 23 Desember 2024

Kabar Selebriti

Kerap Dipuji Awet Muda, Wulan Guritno Malah Buka-bukaan Penampilannya yang Membuat Insecure

Senin, 10 April 2023 16:23

BERPOSE - Wulan Guritno/ Foto: IG @wulanguritno

POPNEWS.ID - Sri Wulandari Lorraine Joko Guritno, yang lebih dikenal dengan Wulan Guritno kerap menjadi rujukan penampilan.

Pasalnya, meski usia tak lagi muda, penampilan Wulan Guritno masih mengundang decak kagum.

Kekasih Sabda Ahessa tersebut kerap ditanyai seputar tips tampil awet muda.

Namun, siapa sangka Wulan Guritno sering merasa insecure alias tak percaya diri.

Dilansir dari YouTube TS bersama Melaney Ricardo dan Luna Maya, Wulan Guritno mengungkapkan dua hal yang membuat dirinya insecure.

Pertama jika lama tak berkarya.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment