Minggu, 22 Desember 2024

Kabar Selebriti

Bikin Meleleh, Deretan Barang Mewah Hadiah Harvey Moeis untuk Sandra Dewi, Ada yang Harga Rp 25 M

Senin, 1 April 2024 19:5

Harvey Moeis dan Sandra Dewi

POPNEWS.ID - Sebagai pengusaha tajir melintir, Harvey Moeis kerap memberikan barang mewah sebagai hadiah kepada istrinya, Sandra Dewi.

Mulai dari outfit berharga fantastis, hingga mobil Rolls Royce berharga puluhan miliar.

Ya, nama Sandra Dewi kembali dikulik usai Harvey Moeis ditetapkan Kejaksaan Agung sebagai tersangka.

Harvey Moeis terjerat kasus korupsi tata niaga pertambangan timah di Bangka Belitung.

Ia menjadi tersangka ke-16 dalam kasus yang bergulir sejak tahun 2015-2022 bersama Helena Lim Cs.

Penetapan Harvey Moeis sebagai tersangka pun membuat gaya hidup Sandra Dewi sebagai istrinya ikut menjadi sorotan.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
POPentertainment